Icon Pop Quiz, game buatan anak indonesia ini sangatlah populer. Icon Pop Quiz merupakan game simple yang banyak di unduh, lebih dari 8 juta unduhan dalam 2 bulan. wow, fantastis bukan. Pada game ini, kita akan dihadapkan untuk menebak karakter. sebelum memulai menjawab tebakan icon, kita memilih dahulu kategori yang ingin kita mainkan, disini ada 3 kategori yaitu Famous People, TV &Films, dan Character. setiap kategori terdiri dari 5 level (nantinya akan di update lagi). Penasaran dengan gamenya. silahkan langsung saja download disini.
Tampilan Home Icon Pop Quiz
Pilih Kategori sebelum memainkan
Pilih level, dimulai dari level 1
Pilih Icon yang Akan ditebak
Disini saya memilih gambar kaki
em, gambar kakinya ciapa ya ??? hehehehe
kemudian saya memilih gambar foto profil yang ad di facebook, none foto profil
pertama saya mengetikkan "mark zuckerberg" , eh dapet score 55. hehehe.. sebelumnya saya menuliskan nama yang salah, tapi pada tulisan ketiga baru benar.