Install Android M Nexus 4
Penasaran dengan Android versi terbaru (baca Android M a.k.a Marshmallow) yang keluar minggu lalu, saya memberanikan diri menginstal unofficial AOSP romnya. Rom ini bisa jadi pelipur lara bagi pengguna Nexus 4 alias Mako yang secara resmi tidak mendapat update official Google. Saya pikir keputusan Google sangat masuk akal mengingat usia Mako sudah 3 tahun sejak pertama kali diluncurkan