Cara Memperbaiki Google Playstore Hanya Download Lewat WiFi Saja


Hi MIUIers :)

oke pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tutorial tentanga bagaimana cara mengatur Google Play Store kalian agar tidak menDownload Aplikasi lewat WiFi Saja, melainkan dari Koneksi Mobile Data.

oke, cara ini sebenarnya cukup sederhana sekali, kalian pasti bisa melakukannya, penyebab dari masalah yang satu ini tidak lain dan tidak bukan adalah gara-gara setting aplikasi "Downloads" di Xiaomi yang secara Default menSet pengunduhan lewat WiFi jika ukuran file Aplikasi/Lainnya lebih dari 5 atau 1 Mb.

tujuannya hanya untuk bisa menghemat biaya yang dikeluarkan oleh paket data, bagus juga :)

oke cukup saja basa-basinya langsung saja kita mulai tutorial kali ini.

- Pertama, Posisi HP Xiaomi kalian menyala, jangan di matikan lol

- Kedua, pergi ke menu, "Tools > Downloads"

Tampilan :



- Ketiga, Tap pada tombol Titik Tiga ( . . . ) atau "More" dan klik "Settings"

Tampilan :



- Fokus pada "Download Size Limit" dan ubah limitnya menjadi "Unlimited" atau terserah kalian

Tampilan :



- Selesai dah, sekarang coba buat download aplikasi di google Playtsore

Penampakannya :




Nah, gampang kan ?
Masa bingung, kalau masih bingung silahkan tulis saja komentar kalian :)

oke terima kasih sudah membaca tutorial sederhana saya kali ini, semoga bisa membantu :)