Cara Mengaktifkan Kembali Kartu Sakti Telkomsel

Trik Cara Mengaktifkan Kembali Kartu Sakti Telkomsel - Kartu Sakti Telkomsel adalah kartu yang khusus di keluarkan oleh telkomsel yang memiliki paket internet yang super murah. Namun tidak semua kartu bisa mendapatkan paket super kuota ini.


Anda bisa mengecek kartu telkomsel anda dengan menghubungi *363# untuk mengetahui apakah kartu telkomsel anda kartu sakti atau bukan.

Setelah anda melakukan dial *363# dan menemukan menu halaman yang bertuliskan Paket Super Kuota, maka itu berarti kartu anda adalah kartu sakti. Namun, jika tidak menemukan paket tersebut, berarti anda belum beruntung.

Biasanya kartu sakti itu di berikan kepada kartu-kartu yang sudah lama, jadi jika anda memiliki kartu telkomsel yang lama, tidak ada salahnya anda mencoba untuk mengecek apakah kartu lama anda kartu sakti atau bukan.

Kisaran harga kartu sakti itu di jual dengan harga 350 ribu sampai 800 ribu. Wow ini harga yang tidak murah, namun kartu ini juga sangat berguna bagi orang yang senang mendownload atau streaming di internet. Karena dengan harga paket yang murah anda bisa mendapatkan kuota yang banyak.

Nah, bagi anda yang sudah memiliki kartu sakti, namun setelah anda mengecek di *363# paket super kuota anda tiba-tiba hilang, anda tidak perlu bersedih, tujuan saya kali ini akan memberikan informasi mengenai bagaimana cara mengaktifkan kembali kartu sakti telkomsel.

Sebenarnya, menu paket super kuota yang anda miliki itu tidak hilang, tetapi menu tersebut di pindahkan oleh pihak telkomsel di *100#, anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini.

Cara Mendapatkan Kembali Paket Sakti Telkomsel

- Pertama-tama Hubungi *100#.

- Kemudian pada menu awal pilih menu nomor 4.Promo 100 Lainnya.

- Selanjutnya pilih nomor 3.Paket Internet.

- Kemudian akan muncul pilihan lagi, Pilih nomor 3. Paket Internetan.

- Maka Selanjutnya akan muncul pilihan, pilih nomor 2.Paket Internet Murah Super Kuota.

- Dan sekarang anda sudah bisa membeli Paket PROMO Super Kuota.

Baca Juga : Paket Internet 4G TerMurah Dari Tri 3

Sekian postingan saya tentang cara mudah mengaktifkan kembali kartu sakti anda yang hilang di menu *363#, Semoga Bermanfaat ^_^